Macam-macam Syantax di Google| Cara lebih mudah mencari data di Google
Ialah sintaks perintah untuk membatasi pencarian yang hanya menghasilkan judul yang mengandung informasi pada topik yang dimaksud.
" allintitle : "
Ialah jika pada pencarian terdapat dua query pencarian utama, digunakan untuk pencarian secara lengkap.
" inurl : "
Ialah sintaks perintah untuk membatasi pencarian yang hanya menghasilkan semua URL yang hanya berisi kata kunci informasi yang dimaksudkan.
" site : "
Ialah sintaks perintah untuk membatasi pencarian suatu query informasi berdasarkan pada suatu situs atau domain tertentu.
" cache : "
Akan menunjukkan daftar web yang telah masuk kedalam indeks database Google.
" filetype : "
Ialah sintaks perintah pada Google untuk pencarian data pada internet dengan ekstensi tertentu (i.e. doc, pdf or ppt etc).
“ link : ”
Ialah sintaks perintah pada Google yang akan menunjukkan daftar list webpages yang memiliki link pada webpage special.
“ related : ”
Sintaks ini akan memberikan daftar web pages yang serupa dengan web page yang di indikasikan.
“ intext : ”
Sintaks perintah ini akan mencari kata kata pada website tertentu. Perintah ini mengabaikan link atau URL dan judul halaman.
SEMOGA BERMANFAAT
Terima kasih atas artikelnya.
BalasHapussepertinya anda berbakat untuk urusan membuat postingan yang ini, jujur saja kamu punya kelebihan tersendiri, dan saya akan berkunjung lagi bila ada waktu.
#Semoga sehat selalu :D
Terima kasih atas artikelnya.
BalasHapuso iya selama saya jelajah mencari ilmu dengan blogwalking, menurut saya anda memiliki kelebihan tersendiri dari situs-situs lain dan jujur potensi anda juga sangat bagus, banyak juga ilmu yang saya pelajari disini jika ada waktu saya akan berkunjung lagi.
ditunggu kunjungan baliknya ya :D
#Semoga sehat selalu :D
Sharing yang bagus bisa untuk tambah wawasan, happy blogging
BalasHapus